Inilah 10 Manusia Tertinggi Di Dunia

10 Manusia Tertinggi Di Dunia - Tuhan menciptakan manusia dengan tinggi badan yang berbeda-beda, ada yang pendek dan juga ada yang tinggi. Namun, ada juga manusia yang tinggi badannya melebihi manusia normal pada umumnya. Siapa sajakah mereka? Berikut ulasan 10 manusia tertinggi di dunia.


1. Robert Pershing Wadlow


Robert Pershing Wadlow adalah orang tertinggi di dunia yang pernah hidup. Dia kadang dipanggil "Raksasa Alton" yang di ambil dari kota kelahirannya di Alton, Illinois. Tinggi Wadlow mencapai 2,72 m dengan berat badan 220 kg saat ia meninggal.

2. John Rogan


John Rogan lahir pada 16 Februari 1865 dan meninggal pada 12 September 1905. Ia memiliki tinggi badan sekitar 2,65 m namun hanya memiliki berat badan sekitar 79 kg saja, sehingga John Rogan terlihat seperti tulang yang berjalan.

3. John F. Carrol


Pria yang berasal dari Amerika Serikat ini memiliki tinggi badan sekitar 2,64 m. Namun sayang, Carrol hanya hidup dalam usia yang cukup singkat yaitu sekitar 37 tahun.

4. Sultan Kosen


Pria asal Turki ini dinobatkan sebagai manusi tertinggi di dunia yang masih hidup menurut Guinnes World Record. Sultan Kosen lahir pada 10 Desember 1982 di Mardin, Turki, ia memiliki tinggi badan sekitar 2,51 m. Sayangnya, ia terkena tumor yang ada di kelenjar dibawah otaknya.

5. Bernard Coyne


Bernard Coyne lahir pada 27 Juli 1897 dan meninggl pada 20 Mei 1921, ia memiliki tinggi badan sekitar 2,49 m sama seperti Don Kohler (1925 - 1981) dan Vikas Uppal (1986 - 2007).


6. Julius Koch


Pria asal Irlandia ini memiliki tinggi badan sekitar 2,46 m. Karena tinggi badannya ini ia memiliki julukan "Raksasa dari Bristol" dan juga "Irish Giant". Tinggi badannya sama dengan Patrick Cotter, Brahim Takioullah dan Gabriel Estevao Monjane.
7. Suleiman Ali Nushunush


Pria asal Libya ini memiliki tinggi badan 2,45 m. Suleiman merupakan pemain basket andalan negaranya. Ia lahir pada tahun 1943 dan meninggal pada tahun 1991 pada usia 48 tahun.

8. Anton de Frankenpoinct

Menurut sumber yang kami baca, Anton de Frankenpoinct tidak diketahui waktu kelahirannya. Ia memiliki tinggi badan sekitar 2,44 m.

9. Suparwono


Pria asal Indonesia ini memiliki tinggi badan 2,42 m. Karena tinggi badannya yang tidak biasa ini, Suparwono mendapatkan tawaran pekerjaan di dunia perfilman.
Baca juga :
­► Mogui Cheng, Kota Siluman Di Provinsi Xianjiang, China
► Meme Lucu Kanjeng Dimas Taat Pribadi
► 6 Pulau Di Dunia Yang Paling Dilarang Untuk Dikunjungi
10. Alexander Sizonenko


Pria asal Rusia ini merupakan salah seorang pemain basket, ia memiliki tinggi badan sekitar 2,41 m. Konon, sejak dilahirkan ia memiliki tinggi badan diatas rata-rata tinggi badan bayi lainnya.

loading...

2 Responses to "Inilah 10 Manusia Tertinggi Di Dunia"

  1. Maaf, ada yg slh. Julius berkebangsaan Jrmn. Org tertinggi se-Irlandia: Patrick Cottor O'Brien. Maaf, ada yg kelewatan:
    1. Zhang Juncai (Cina) yg tingginya sm dg Suparwono (242 cm) kok tdk ada?
    2. Franz Winkelmeier (Austria) yg tingginya 258 cm jg tiada;
    3. Tiada pula Vikas Uppal (India) yg tingginya 249 cm (tak resmi) krn tak prnh diukur oleh Guinness World Records.

    ReplyDelete
  2. "Selamat siang Bos 😃
    Mohon maaf mengganggu bos ,

    apa kabar nih bos kami dari Agen365
    buruan gabung bersama kami,aman dan terpercaya
    ayuk... daftar, main dan menangkan
    Silahkan di add contact kami ya bos :)

    Line : agen365
    WA : +85587781483
    Wechat : agen365


    terimakasih bos ditunggu loh bos kedatangannya di web kami kembali bos :)"

    ReplyDelete

>> Silahkan Berkomentar Dengan Bijak !